Rapat Sosialisasi RKAM dan Dana BOS 2025

Pada Sabtu, 15 Februari 2025, Ruang Diklat MTsN Gowa menjadi tempat untuk rapat sosialisasi yang sangat penting. Rapat ini bertujuan untuk memberikan pemahaman yang lebih baik mengenai Rencana Kerja dan Anggaran Madrasah (RKAM) serta Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) tahun 2025. Rapat yang dihadiri oleh berbagai pihak terkait, termasuk kepala madrasah, tata usaha, bendahara, serta wakil kepala madrasah, guru, pegawai dan dari unsur komite sekolah.

Lihat Lainnya

Foto Terbaru